Lirik Softcase - Menjagamu

Lirik Lagu Softcase - Menjagamu dan musik video klip. Single dari Softcase "Menjagamu". Berikut lirik lengkap serta video klipnya:

Video klip Menjagamu - Softcase



Lirik Softcase - Menjagamu

Saatku duduk menanti
Kehadiranmu oh kekasih
Aku tak henti terus mencari
Dimana cinta sejati

Dan kini ku memulai hari
Dengan hati yang terkendali
Agar semua terasa pasti
Terangi jiwaku menari
Terangi jiwaku menari

Dan kurasa sepi hati
Bila kau pergi dariku
Kasih kau hadir beri keindahan
Jangan kau berpaling tinggalkan diriku
Kasih ku berharap berikan cintamu
Jangan engkau ragu ku kan menjagamu

Lirik lagu & video klip Menjagamu - Softcase